Home » » Jalur Pendakian Gunung Cikuray 2.821 Mdpl, Via Cikajang

Jalur Pendakian Gunung Cikuray 2.821 Mdpl, Via Cikajang

Posted by Bawa Ransel

Jalur Pendakian Gunung Cikuray Via Cikajang terletak di kecamatan cikajang kabupaten Garut Jalur ini merupakan jalur alternatif bagi pendaki yang ingin mengunjungi gunung cikuray berbeda dari dua jalur lainnya jalur ini tidak begitu populer namun tracknya pun tidak terlalu sulit seperti jalur via Bayongbong.

Jalur Pendakian Yang Nyaman


Jika hari libur tiba gunung cikuray sangat ramai sekali di kunjungi oleh para pendaki memang cikuray sangat indah sunrise dan sunsetnya apalagi untuk aturan baru tidak boleh mendirikan tenda di atas puncak gunung cikuray.
Karena aturan baru tersebut jalur cikajang sudah mulai banyak yang melirik karena jalur ini tidak begitu sulit dan juga tidak terlalu jauh selain itu pemandangan alamnya pun tidak kalah mendarik dari jalur lainnya.

Pos Pendakian


Di Jalur Pendakian Gunung Cikuray via cikajang terdapat 2 pos puncak bayangan yang dapat digunakan untuk mendirikan tenda selain itu lahannya pun cukup luas untuk mencapai puncak dari pos puncak bayangan menempuh waktu antara 1 sampai 1,5 jam perjalanan.
Gunung cikuray sangat terkenal akan minimnya pasokan air sebaiknya bawalah persediaan air yang banyak dari awal mendaki.

0 komentar:

Post a Comment